Polri  

Sinergitas Babinsa Koramil 13 Kedungwaringin dan Warga Desa Mekarjaya Hadiri Acara Peringatan Isra Mi’raj

Bekasi (HSB) – Mengusung Tema Berprilaku Rasulullah SAW dalam kehidupan sehari-hari Babinsa Koramil 13 Kedungwaringin Hadiri Isro Mi’raj Nabi Muhamad SAW di Musholla Al Ikhlas kp Babakan RT. 04/07, Desa Mekarjaya, Kec. Kedungwaringin Kab. Bekasi Sabtu 18/2/2023

Disampaikan Sertu Zahmar, peringatan isra Miraj ini di hadiri oleh Hj DR Tuti Rahmawati selaku penceramah
Tokoh masyarakat Desa Mekarjaya
Kepala Dusun, RW & RT Mekarjaya dan Warga sekitar Rt 04/07
Desa Mekarjaya Begitu antusiasnya mengikuti acara isra Mi’raj tersebut.” Kata Zahmar

Ditambahkan oleh Sertu Zahmar,” acara ini sekaligus ajang silaturahmi warga masyarakat dan Babinsa Koramil 13 Kedungwaringin, Selain itu dengan adanya isra mi’raj ini, sejumlah masyarakat ikut hadir dalam acara tersebut,” pungkas Sertu Zahmar.(Agus S)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *